Berita Tentang Dunia Entertainment Korea

Jumat, 20 Mei 2016

GFriend Berencana Akan Comeback di Bulan Juli

GFRIEND Is Slated To Make A Comeback In July

Grup pendatang baru GFriend akan segera membuat comeback mereka di Korea.

Pada tanggal 20 Mei, orang dalam industri mengungkapkan bahwa GFriend tengah bekerja untuk album barunya yang diperkirakan untuk membuat comebacknya pada bulan Juli, enam bulan setelah comeback terakhir mereka dengan lagu "Rough" pada bulan Januari.

GFriend akan bekerja sama kembali dengan komposer Lee Ki Yong Bae untuk album barunya. Lee Ki Yong Bae telah membuat lagu-lagu populer bersama GFriend, setelah sebelumnya bekerjasama pada judul lagu grup seperti "Glass Bead," "Me Gustas Tu," dan "Rough."

GFriend memulai debutnya pada bulan Januari tahun 2015 dengan lagu "Glass Bead." Dilanjutkan dengan promosi yang sukses untuk lagu "Me Gustas Tu" dan "Rough,". GFriend telah membangun dirinya sebagai girl grup yang harus diwaspadai.

Source : Soompi
Share:

Related Posts:

Jumlah Pengunjung

169091

Recent Posts

Seo In Guk dan Park So Dam Dikonfirmasi Membintangi Drama "Death's Game"

Seo In Guk dan Park So Dam akan membintangi drama fantasi baru bersama.