Seoul Music Awards ke-29 telah mengumumkan susunan pengisi acara dan MC.
Artis yang tampil pada acara ini adalah ITZY, TXT, AB6IX, NCT Dream, Red Velvet (tanpa Wendy), TWICE, MONSTA X, NU'EST, Super Junior, Girls Generation Taeyeon, Chungha, Kassy, Paul Kim, Kim Jae Hwan, Ha Sung Woon, Song Ga In, Kim Hyun Chul, dan Daybreak.
Super Junior Kim Heechul, Jo Bo Ah, dan Shin Dong Yup akan menjadi MC acara penghargaan tersebut.
Seoul Music Awards ke-29 akan diadakan pada tanggal 30 Januari pukul 18.50 KST di Gocheok Sky Dome di Seoul. Acara tersebut akan disiarkan langsung melalui KBS Drama, KBS Joy, dan KBS W. KT platform media mobile, SEEZN akan menyiarkan acara karpet merah pada pukul 17.00 KST serta acara tersebut. Acara ini akan ditayangkan melalui U-NEXT di Jepang dan JOOX di negara lain.
Source : Soompi
0 komentar:
Posting Komentar