
Girls Generation Taeyeon comeback dengan album repackage kedua "Purpose" dan MV untuk judul lagu "Dear Me".
"Dear Me" adalah lagu balad dengan gitar akustik dan suara string yang selaras dengan suara Taeyeon yang penuh emosi. Liriknya menyebarkan pesan positif tentang mencintai dan memercayai diri sendiri, memberikan kekuatan pelipur lara bagi pendengarnya. Album repackage ini berisi tiga lagu baru termasuk "Dear Me," "My Tragedy," dan "Drawing Our Moments."
Tonton MV di bawah ini!
Source : Soompi