Berita Tentang Dunia Entertainment Korea

Selasa, 11 Februari 2020

SPICA BoA dan Bohyung Membentuk Duo KEEMBO


Pada tanggal 10 Februari, anggota SPICA, Kim BoA dan Kim Bohyung mengumumkan melalui akun Instagram mereka masing-masing, bahwa mereka sekarang akan berpromosi sebagai duo bernama KEEMBO. Mereka menulis kepada para penggemarnya, "Cintai kami!"



Akun Instagram baru mereka untuk KEEMBO membagikan dua foto mereka dengan keterangan, "Guys, boleh-boleh saja menangis. Berteriaklah sebanyak yang kalian inginkan !!!!!!!!!!!!!"


Lihat postingan ini di Instagram

Sebuah kiriman dibagikan oleh KEEMBO (@keem.bo) pada

SPICA memulai debutnya pada tahun 2012 dengan beranggotakan 5 orang dan terkenal dengan vokal mereka yang bagus. Setelah berita pembubaran grup mereka di tahun 2017, grup tersebut mengumumkan keputusan mereka untuk fokus pada kegiatan individu sambil mengatakan ini bukan akhir untuk SPICA.

Source : Soompi
Share:

Related Posts:

Jumlah Pengunjung

169090

Recent Posts

Seo In Guk dan Park So Dam Dikonfirmasi Membintangi Drama "Death's Game"

Seo In Guk dan Park So Dam akan membintangi drama fantasi baru bersama.