Pada tanggal 1 Maret, PURPLE K!SS mengumumkan melalui Twitter bahwa girl grup tersebut akan melakukan debut resminya pada tanggal 15 Maret.
PURPLE K!SS akan menjadi girl grup pertama yang debut di RBW setelah MAMAMOO. Grup lain di RBW termasuk VROMANCE, ONEUS, dan ONEWE. Girl group baru ini telah merilis teaser debut pada Juli 2020 dan telah merilis dua single pra-debut hingga saat ini berjudul "My Heart Skip A Beat" dan "Can We Talk Again".
[#퍼플키스]
— PURPLE KISS (@RBW_PURPLEKISS) February 28, 2021
2021.03.15 COMING SOON✔#PURPLE_KISS #DEBUT pic.twitter.com/xQbe1PHlCR
Source : (1)