
Variety telah memilih BTS sebagai "Group of the Year" tahun 2019.
Pada tanggal 19 November, majalah Amerika tersebut mengumumkan daftar tahunan ketiga "Hitmakers".
BTS adalah satu-satunya artis Korea yang dipilih namanya, dan mereka meraih gelar Group of the Year. Variety mengungkapkan alasannya memilih BTS ialah, "Karena sebagai pemecah rekor yang telah memantapkan status mereka sebagai superstar global, mengadakan tur konser di salah satu stadion terbesar tahun ini dan merilis serangkaian single terlaris."
Source :Soompi
0 komentar:
Posting Komentar